Pelatihan Petugas Pendataan Statistik Pertanian Tanaman Pangan 2020 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Magelang

Pelayanan Statistik Terpadu (PST) Online melalui Whatsapp : 08 999 33 1500, e-mail : bps3308@bps.go.id, website : magelangkab.bps.go.id dan pst.bps.go.id

Pengaduan Masyarakat Terkait Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kabupaten Magelang, silakan Anda akses disini

Pelatihan Petugas Pendataan Statistik Pertanian Tanaman Pangan 2020

Pelatihan Petugas Pendataan Statistik Pertanian Tanaman Pangan 2020

14 Oktober 2020 | Kegiatan Statistik


Rabu,(14/10) diselenggarakan pelatihan petugas pendataan statistik tanaman pangan 2020 secara daring. Seperti tahun sebelumnya, metode pendataan masih menggunakan Kerangka Sampel Area (KSA). Peserta berjumlah 40 orang yang terdiri dari 17 orang mitra dan 13 orang pegawai organik.Kegiatan pelatihan rencananya diselenggarakan selama 2 hari berupa 1 hari teori dan dan 1 hari praktek. Peserta akan di bentuk tim yang terdiri dari 4 petugas pendataan dan 1 orang pengawas. Tim ini nantinya juga akan melakukan pendataan di lapangan. 

Kegiatan pelatihan ini dilakukan sebagai persiapan transisi pengelolaan penggunaan aplikasi dari BPPT dengan penggunaan aplikasi baru yang dibangun oleh BPS. Tahun depan BPS sudah dapat mengelola sendiri aplikasi dan tidak tergantung lagi dengan BPPT.  
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

BPS Kabupaten Magelang (Statistics of Magelang Regency)Jl. Soekarno-Hatta No. 4 Kota Mungkid 56511

Telp (62-293) 788143

Faks (62-293) 788143

E-Mail : bps3308@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik